Polsek Telukjambe Timur Gelar Patroli Prekat, Cegah Kejahatan Jalanan di Parkland Podomoro

    Polsek Telukjambe Timur Gelar Patroli Prekat, Cegah Kejahatan Jalanan di Parkland Podomoro

    Polres Karawang - Pawas piket Polsek Telukjambe Timur Ipda Darwin Hutasoit beserta Bripka Yuda Bakti S dan Briptu Rendi L melaksanakan patroli prekat di Parkland Podomoro Desa Sukamakmur, Telukjambe Timur, Karawang, Jawa Barat.

    Pasalnya, patroli tersebut digelar dengan tujuan untuk mengantisipasi C3 serta gangguan kamtibmas maupun aksi kejahatan jalanan, Jumat (6/9/2024) dini hari.

    Berdasarkan arahan Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Edwar Zulkarnain, SIK., SH., MH kepada Kapolsek Telukjambe Timur AKP Iis Puspita, SH., MH agar selalu mengantisipasi gangguan kamtibmas yang sifatnya bisa berpotensi meresahkan masyarakat.

    "Petugas akan terus berupaya menjaga wilayah hukum kami, demi mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas, " ungkap Srikandi Polri itu.

    Karena itu, Kapolsek mengarahkan jajarannya, melaksanakan patroli prekat demi memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

    "Apabila didapati gangguan maupun ancaman kamtibmas, maka petugas tidak akan segan-segan untuk mengambil langkah tegas dan terukur, " pungkas Kapolsek.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Ciptakan Keamanan di Perbatasan Wilayah...

    Artikel Berikutnya

    Anggota Patroli Polsek Batujaya Kontrol...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Giat Pengamanan Pelaksanaan Pilkada di Desa Tempuran, Aipda Lukman Nurhakim Bersama Anggota Koramil Rawamerta
    Anggota Polsek Tirtajaya Tingkatkan Patroli Prekat di malam hari guna Antisipasi Kenakalan Remaja dan Kejahatan Jalanan lainnya
    Ngawangkong Dengan Warga, Patroli Polsek Rengasdengklok Berikan Pesan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    Sinegritas TNI-Polri dalam menjaga Keamanan dan Ketertiban pada Pelaksanaan Pilkada serentak Tahun 2024 di Wilayah Kecamatan Tirtajaya 
    Cooling System, Bhabinkamtibmas Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada 2024
    Efektifkan Cooling system, Polsek Rawamerta Patroli Hadir Bersama Warga
    Ngawangkong Bersama Warga, Polsek Rengasdengklok Berikan Pesan Kamtibmas Jelang Pilkada 2024
    TNI-Polri Tingkatkan Cooling System, Imbau Warga Jaga Pilkada Damai
    Anggota Polsek Batujaya ajak Masyarakat Desa Segarjaya Ciptakan Keamanan di Lingkungan Masyarakat melalui kegiatan Ngawangkong
    Kapolsek Telukjambe Timur Gelar Jumat Berkah, Bagikan Makanan Kepada Masyarakat
    Kanit Sabhara Polsek Batujaya bersama Anggota Ciptakan Keamanan di Minimarket melalui kegiatan Patroli Prekat 
    Halau Gangguan Kamtibmas, Polsek Pangkalan Laksanakan Patroli Perbankan
    Ngawangkong dengan Bhabinkamtibmas Sampikan keluh kesah terkait kamtibmas
    Ngawangkong Bersama Petugas Ronda, Polsek Rengasdengklok Ajak Warga Jaga Konduktifitas Jelang Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Polsek Pakisjaya  Selalu Jaga Sinergitas Antara Polri Dengan Warga Masyarakat Desa Binaan
    Bhabinkamtibmas Desa Gempolkaya memberikan Himbauan Kamtibmas serta mensosialisasikan Bahaya TTPO kepada Masyarakat Binaannya
    Pastikan Pengendara Aman dan Nyaman, Sigap Dua Personel Polsek Tegalwaru Gatur Lalin di Perempatan Jalan Sangkuriang, Loji
    Polsek Ciampel, Bripka Handrik Yandika Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Pada Wilayah Kawasan KIM Desa Parungmulya.
    Anggota Polsek Batujaya melaksanakan PAM Turnamen Sepak Bola Kades Cup Desa Segaran Tahun 2024
    Polres Karawang, Bhabinkamtibmas Aipda Suhandi Ngawangkong Bersama Masyarakat Di Wilayah Desa Kutanegara.

    Ikuti Kami