Kapolsek Lemahabang Hadiri Rapat Pleno Pilkada Karawang 2024

    Kapolsek Lemahabang Hadiri Rapat Pleno Pilkada Karawang 2024

    POLRES KARAWANG POLDA JABAR – Kapolsek Lemahabang Polres Karawang Polda Jabar Ipda Herawati, S.H., menghadiri Rapat Pleno hasil pemungutan suara Pilkada Karawang 2024, bertempat di aula kantor Kecamatan Lemahabang Kabupaten Karawang Provinsi Jawa Barat, pada Kamis (28/11/2024).

    Hal itu dilaksanakan, agar kondisi Kamtibmas di lingkungan masyarakat tetap terjaga dengan kondusif.

    "Polisi, melaksanakan patroli Prekat dengan cara menyisir obyek vital yang dianggap rawan Gukamtibmas dan aksi kejahatan malam lainnya, " ujar Kapolsek Lemahabang Ipda Herawati, S.H., mewakili Kapolres Karawang AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H.

    Dirinya menuturkan, bahwa dalam giat tersebut, juga memberikan arahan kepada warga sekitar.

    "Masyarakat kita ajak untuk berperan serta dalam menciptakan situasi aman dan kondusif, melaporkan setiap kejadian yang ada di lingkungannya kepada Bhabinkamtibmas atau menghubungi Lapor Bu Kapolsek Lemahabang, ” tuturnya.

    Dirinya memastikan, bahwa pihak Polsek Lemahabang Polres Karawang Polda Jabar, senantiasa hadir di tengah masyarakat.

    "Polisi, hadir di tengah masyarakat untuk membantu masyarakat, baik dalam menciptakan Kamtibmas, giat kemanusiaan, gotong royong, bakti sosial, kerja bakti dan giat lainnya di lingkungan masyarakat, " tuturnya.

    Diketahui, Polsek Lemahabang Polres Karawang Polda Jabar, terus berkomitmen untuk mewujudkan program Polres Karawang CAKEP (Cekatan, Adaptif, Kolaboratif, Empati, Presisi) serta program Quick Wins Presisi. (red)

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain.

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Bersama Warga Desa Tanjungjaya, Aiptu Sigit...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Klari Lakukan Pengamanan Dan Pengawalan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Evakuasi Ibu & Bayi yang Terjebak Banjir Bandang di Sukabumi
    Sambangi Masyarakat, Bhabinkamtibmas Tingkatkan Cooling System Pasca Pilkada
    Polisi Menggelar Patroli Perintis, Ajak Security Ruko Courtyard Jaga Kamtibmas
    Guna Terciptanya Lingkungan yang sadar Kamtibmas. Ajak dan Himbau Anak muda nongkrong Polisi Polsek Tempuran Polres Karawang. 
    Hancurkan Ruang Gerak Pelaku Kriminal. Personil Polsek Tempuran Polres Karawang Rutinkan Patroli Perbatasan wilayah hukumnya.
    Bersama Warga Desa Tanjungjaya, Aiptu Sigit Bahas Kamtibmas
    Ops Mantap Brata 2024, Kapolsek Purwasari Polres Karawang Silaturahmi Tokoh Masyarakat
    Bhabinkamtibmas Tingkatkan Cooling System, Rangkul Masyarakat Jaga Persaudaraan
    Anggota Polsek Tirtajaya rutin melaksanakan Patroli Prekat Malam Hari guna Antisipasi Kenakalan Remaja pada malam hari
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan razia Minuman keras (Miras) terutama Miras Oplosan di Wilayahnya
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Patroli Prekat dan Giat KRYD dalam rangka Antisipasi GU Kamtibmas di Wilayahnya
    Personel Polsek Lemahabang Gelar Patroli Mantap Praja Jelang Pilkada Karawang 2024 Aman, Damai Dan Kondusif
    Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Desa Sumurkondang Gelar Cooling System Jelang Pilkada 2024 dan Cek Kolam Budidaya Ikan warga binaan
    Halau Gangguan Kamtibmas, Polsek Pangkalan Laksanakan Patroli Perbankan
    Ngawangkong Bersama Petugas Ronda, Polsek Rengasdengklok Ajak Warga Jaga Konduktifitas Jelang Pilkada 2024
    Patroli Malam Polsek Klari Sambangi Satpam Bank BRI
    Bhabinkamtibmas Desa Gempolkaya memberikan Himbauan Kamtibmas serta mensosialisasikan Bahaya TTPO kepada Masyarakat Binaannya
    Pastikan Pengendara Aman dan Nyaman, Sigap Dua Personel Polsek Tegalwaru Gatur Lalin di Perempatan Jalan Sangkuriang, Loji
    Polsek Ciampel, Bripka Handrik Yandika Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Pada Wilayah Kawasan KIM Desa Parungmulya.
    Anggota Polsek Batujaya melaksanakan PAM Turnamen Sepak Bola Kades Cup Desa Segaran Tahun 2024

    Ikuti Kami