Bhabinkamtibmas Polsek Tegalwaru Berbaur Bareng Warga Ikuti Kemeriahan HUT Kemerdekaan RI ke 79

    Bhabinkamtibmas Polsek Tegalwaru Berbaur Bareng Warga Ikuti Kemeriahan HUT Kemerdekaan RI ke 79

    KARAWANG, - Dalam meriahkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 di berbagai wilayah di Indonesia berlangsung meriah. 

    Berbagai perlombaan dan uforia berlangsung meriah dalam mengisi kemerdekaan. 

    Hal itu pun terjadi di wilayah Kecamatan Tegalwaru. Sabtu (17/8) kemarin. 

    Masyarakat dengan riang gembira memeriahkan HUT Kemerdekaan RI ke 79 dengan menggelar berbagai perlombaan. 

    Sementara, agar berlangsung aman dan lancar, Bhabinkamtibmas pun turut hadir monitoring kegiatan tersebut. 

    Seperti yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Cinta wargi, Aipda Arief Awaludin dengan seksama memonitor kegiatan perlombaan masyarakat. 

    "Benar, anggota kami pun bersama-sama masyarakat desa binaan mengikuti kemeriahan HUT Kemerdekaan RI di desa binaan bersama, " Ujar Kapolres Karawang, AKBP Edwar Zulkarnain, S.I.K., S.H., M.H, melalui Kapolsek Tegalwaru, Iptu. Pol. Ata, SH. Minggu (18/8). 

    Kapolsek pun menegaskan, kehadiran polisi di tengah masyarakat merupakan wujud kedekatan dan sinergitas. 

    "Dan Alhamdulillah di wilayah kami bisa berjalan dengan baik dan rukun, " Pungkasnya. 

    Sampai dengan giat Bhabinkamtibmas sambang kegiatan menyemarakkan HUT Kemerdekaan RI ke-79 di wilayah Pasir camay Desa Cinta wargi itu berlangsung. 

    Situasi berjalan aman dan lancar serta kondusif.

    Polres Karawang_AKBP Edwar Zulkarnain

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Momen Bhabinkamtibmas Ronda Bareng Warga...

    Artikel Berikutnya

    Ngawangkong dengan Bhabinkamtibmas Sampikan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Personil TNI, Polri Laksanakan Monitoring dan Pengamanan TPS Di Desa Kalangsuria Kec.Rengasdengklok
    Kapolsek Rengasdengklok Cek Lokasi TPS Pilkada 2024 di Tiga Kecamatan Wilayah Hukum Polsek Rengasdengklok
    Bersama Muspika, Kapolsek Rengasdengklok Monitoring Pelaksanaan Pencoblosan di TPS
    Polda Jabar Terjunkan 21 Ribu Personel Amankan Pilkada Serentak
    Polres Karawang, Bhabinkamtibmas Aiptu Sunartoyo Ngawangkong Bersama Masyarakat diWilayah Desa Parungmulya.
    Prekat Polsek Banyusari Giat Patroli Jalan Raya Antisipasi Kejahatan
    Anggota Polsek Batujaya Kontrol Keamanan Bank Mandiri Unit Batujaya di siang hari
    Anggota Polsek Tirtajaya ajak Masyarakat untuk bersinergi dalam menjaga Keamanan dilingkungan masyarakat pada malam hari
    Polri Selalu Jalin Kedekatan Dengan Warga Masyarakat Bhabinkamtibmas Polsek Pakisjaya Berikan Himbauan Kamtibmas
    Polsek Pangkalan Gelar Patroli Malam, Kontrol Wilayah Perbatasan
    Bhabinkamtibmas Polsek Pakisjaya  Selalu Jaga Sinergitas Antara Polri Dengan Warga Masyarakat Desa Binaan
    Cooling System Pilkada 2024, Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kamtibmas
    Personel Polsek Lemahabang Gelar Patroli Mantap Praja Jelang Pilkada Karawang 2024 Aman, Damai Dan Kondusif
    Polisi Mengecek Gudang Logistik Pilkada PPK Kecamatan Pangkalan
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Patroli Prekat dan Giat KRYD dalam rangka Antisipasi GU Kamtibmas di Wilayahnya
    Bhabinkamtibmas Desa Gempolkaya memberikan Himbauan Kamtibmas serta mensosialisasikan Bahaya TTPO kepada Masyarakat Binaannya
    Pastikan Pengendara Aman dan Nyaman, Sigap Dua Personel Polsek Tegalwaru Gatur Lalin di Perempatan Jalan Sangkuriang, Loji
    Polsek Ciampel, Bripka Handrik Yandika Melaksanakan Patroli Dialogis Antisipasi C3 dan Kejahatan Lainnya Pada Wilayah Kawasan KIM Desa Parungmulya.
    Anggota Polsek Batujaya melaksanakan PAM Turnamen Sepak Bola Kades Cup Desa Segaran Tahun 2024
    Polres Karawang, Bhabinkamtibmas Aipda Suhandi Ngawangkong Bersama Masyarakat Di Wilayah Desa Kutanegara.

    Ikuti Kami